Free Download Aplikasi Belajar Tajwid
Di hari sabtu ini saya akan melanjutkan posting. Kali ini saya akan share aplikasi TAJWID. Aplikasi ini sengaja saya share untuk teman-teman mungkin yang ingin belajar tajwid lebih dalam lagi bisa mengunduh aplikasi ini. Aplikasi ini sangat bermanfaat bagi kita khususnya yang beragama islam. Karena mempelajari TAJWID sangat penting. Mengapa penting? Karena kita tidak akan bisa membaca Al Qur'an tanpa mengetahui ilmu Tajwid terlebih dahulu.
Aplikasi ini cocok sekali digunakan atau dikenalkan kepada anak anda. Karena aplikasi ini merupakan aplikasi Flash. Yang tampilannya sangat menarik. Juga memudahkan anak untuk bisa belajar tajwid. Aplikasi ini juga disertai dengan musik. Dimana anda mengklik tombol maka akan ada instrumen musiknya. Jadi sangatlah bagus.
Dalam aplikasi ini tersedia 8 Macam hukum bacaan Tajwid. Yaitu Bentuk makhraj dan Sifat Huruf Hijaiyah, IZH-HAAR, IDHGAAM, IQLAB, IKHFAA' , QALQALAH, WAQAF, MADD. Jadi sangat komplit. Aplikasi ini akan memudahkan anda untuk cepat bisa mengetahui hukum-hukum bacaan yang ada di Al QUR'AN. Jadi membaca Al Qur'an tidak boleh asal membaca. Kita harus tahu hukum bacaannya. Membaca Ql Quran bisa dilaknat karena membacanya tidak sesuai aturan. Seharusnya mendapat pahala malah mendapat laknat.
Maka dari itu sudah saatnya-lah kita bersama-sama belajar ilmu TAJWID. Tidak ada batasan umur untuk belajar. Jadi tunggu apa lagi? Download aplikasinya sekarang juga.
Download Link : http://adf.ly/4b0qf
7 komentar:
:-o x( Panasssssssssss
@Bshokler =)) Panas kenapa mas bro??
alhamdulillah....akhirnya bisa juga ngdownload.nya
@Aghist_cmutz Siip.. Makasih gan, , , Ditunggu kunjungan berikutnya. . .
alhamdulillah, yang dicari ada juga ternyata, izin download ya gan .. Makasiii ya Gaan ..:Shakehands:
linknya broken
sama-sama bro...semoga bermanfaat...
eittt....linknya barusan ane coba masih bisa bro..ga broken...
Post a Comment